March 27, 2011

Mozilla firefox sudah ada versi terbarunya lhoo... firefox v.4

Mozilla firefox sudah ada versi terbarunya lhoo... firefox v.4 
Akhirnya Browser berlambang rubah api ini mengeluarkan versi 4 terbaru. Apa yang beda dari generasi firefox sebelumnya. Pertama yang akan terlihat beda adalah dari sisi tampilan muka (user interface) yang memindahkan tombol menu home ke pojok kiri atas, sehingga terlihat tampilan firfox lebih luas dan bersih. Sekilas tampak seperti Google chrome. Dari sisi kecepatanpun ada peningkatan yang lumayan signifikan. Firefox versi 4 ini lebih ringan dan cepat. Silahkan anda download Mozilla firefox 4 Final terbaru 2011
Fitur-fiturnya pun menarik bisa kalian check di sini

0 Komentar:

Post a Comment

Leave Yours Comment :D

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Pasang Iklan Gratis Mudah Dan Cepat

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More